Tahukah anda cara pesan tiket travel via agen travel online terpercaya ? Pada kali ini izinkan mimin untuk berbagai bagi anda semua. Mimin tahu betul bahwa sebagian anda sudah tahu bagaimana cara pesan tiket secara online, namun ada juga yang belum tahu tentang hal ini.

Sebelum memesan tiket travel hendaknya anda mencari tahu apakah agen travel online terpercaya atau tidak. Pastikan agen travel online terpercaya dahulu ya. Ciri cirinya adalah mempunyai kantor resmi, memiliki izin, dan juga memiliki website official. Artinya kamu harus menjauhi agen travel online yang abal abal ya.

cara pesan tiket travel
cara pesan tiket travel via agen travel online

Cara Pesan Tiket Travel Mobil Via Agen Travel Online

Setelah mengetahui ciri ciri agen travel online terpercaya, maka langkah selanjutnya bagaimana cara pesan tiket travel mobil via agen travel online. Kamu harus tahu bahwa agen travel online mempunyai 2 jenis. Pertama penyedia agen travel via aplikasi seperti traveloka.com , pegi pegi , tiket.com dan lain sebagainya. Kedua adalah agen travel online dengan sistem pemesanan by whatsapp. Itu cara kedua ini biasanya digunakan oleh agen travel mobil antar kota ya. Bukan agen travel bus, pesawat maupun kapal.

Langsung saja pada intinya, yaitu cara memesan tiket travel mobil via agen travel online.

  1. Silahkan cari di google jurusan kota yang akan anda tempuh. Misalnya kamu mau ke jogja dari jakarta. Ketikan di google travel jakarta jogja.
  2. Maka google akan menampilkan situs penyedia agen travel online dari jakarta ke jogja. Baik dalam pencarian organik atau pun iklan.
  3. Klik salah satu website penyedia, seperti muhtaditravel.my.id . Lalu carilah nomor kontak atau tombol whatsapp yang ada.
  4. Setelah klik whatsapp, anda akan terhubung dengan admin travel online. Disini anda bisa konsultasi dan juga langsung memesan tiket travel mobil.
  5. Silahkan isi atau pesan tiket sesuaikan nama, tanggal pemberangkatan, alamat penjemputan, alamat tujuan dan juga berapa jumlah orang yang akan naik.
  6. Anda akan dijemput di hari pemberangkatan. Sebelum pemberangkatan anda akan dihubungi oleh driver travel mobil tersebut.
  7. Lakukan pembayaran saat penjemputan atau setiba di alamat tujuan anda.

Nah begitulah tips atau cara pesan tiket travel mobil via agen online terpercaya. Jangan lupa simak artikel lain kami seputar travel dan kategori lainnya, cus klik situs e-dazibao.com.